Dr. Ir. Rusfidra, S.Pt, MP, IPM
NIDN : 0022067002
Deskripsi Diri : Dr. Ir. Rusfidra, S.Pt, MP, IPM adalah dosen dalam bidang Pemuliaan Ternak Unggas Fakultas Peternakan Universitas Andalas. Gelar doktor diperoleh di IPB. Pendidikan S2 dan S3 dibiayai sepenuhnya oleh Beasiswa Unggulan. Dunia kepenulisan dipelajarinya secara mandiri. Sejak tahun 2002 ia telah menulis lebih dari 100 artikel diantaranya terbit di Republika, Sinar Harapan, Pikiran Rakyat, Padang Ekspress, Amanah, Flona, Tarbawi, Buletin Cipta Pangan. Selain itu aktif menulis artikel ilmiah dan buku teks.
Depertement :
Jabatan : Lektor
Email : rusfidra@gmail.com
Edukasi S1 : S1 Produksi Ternak Universitas Andalas
Edukasi S2 : S2 Ilmu Ternak Universitas Andalas
Edukasi S3 : S3 Ilmu Ternak IPB Universitu
Mata Kuliah :
Genetika, Ilmu Pemuliaan Ternak, Ilmu dan Teknologi Produksi Satwa Harapan, Pemuliaan Ternak Lanjut, Pemuliaan Ternak Unggas Lanjut, Pengembangan Sumber Daya Genetik.
Bidang Keahlian :
Pemuliaan Ternak Unggas
Riset Internal :
Pemuliaan Ternak Unggas, Sumber Daya Genetik, Pengembangan Satwa Harapan